UrbanJakarta - Ria Ricis berbagi sedikit cerita soal baby Moana yang ternyata sudah mulai bersekolah sejak usia dini serta kepiawaian sang buah hati yang kini sudah mulai salto.
Lahir pada tanggal 22 Juli 2022 lalu Cut Raifa Ara Moana Putri pertama pasangan Ria Ricis dan Tengku Ryan tanpa terasa sudah menapaki usia 7 bulan di bulan maret 2023 ini.
Dan untuk menyambut serta merayakan 7 bulan usia sang buah hati Ricis dan Ryan akan menggelar acara syukuran adat Jawa tedak sinten atau turun tanah.
Dikutip dari kanal YouTube RCTI Infotainment bagian dari rangkaian persiapan menyambut prosesi adat tersebut akan disiarkan secara langsung pada Minggu 19 Maret 2023 pukul 14.00 WIB di layar kaca RCTI.
Baca Juga: Ada Ular Misterius Muncul Di Rumah Ria Ricis
Kemarin Ricis Ryan dan juga baby Moana menjalani sesi foto shoot di Bos studio foto ternama di Jakarta.
Dan sesuai dengan acaranya maka keluarga kecil Ricis pun menjalani sesi foto dengan menggunakan busana Jawa lengkap termasuk cunduk mentul dan juga blangkon.
Dan seperti inilah keseruan yang mewarnai sesi foto sambut tedak sinten Ricis, Ryan dan juga Moana.
Baca Juga: Ria Ricis dan Teuku Ryan Jelaskan Terkait Persiapan Bulan Ramadhan Di Tahun 2023
Namun keseruan sesi foto ini sempat pula diwarnai kerepotan saat baby Moana yang memang tidak terbiasa dengan orang-orang baru dan juga keramaian.
Mulai tak nyaman dan menangis lucunya tangis baby Moana kian tak terbendung saat Papa Ryan mengenakan blangkon.
Berbagai cara pun dilakukan agar baby Moana kembali tenang dan siap melanjutkan sesi fotonya termasuk dengan memutarkan lagu One Little Finger kesukaannya.
Baca Juga: Selebgram Agnes Jenifer bongkar sifat asli Ria Ricis
Setelah baby Moana tenang sesi foto pun dilanjutkan kembali dengan ditutup oleh sesi foto berdua Ricis dan Ryan.
Artikel Terkait
Ada Ular Misterius Muncul Di Rumah Ria Ricis
Yuk Cobain Resep Garlic Cheese Bread , Roti yang Pernah Viral 2 tahun Belakangan Ini
Viral Anaknya Minta-Minta, Ibu Ini Malah Nyantai di Warung